KREATIVITAS GURU PAI DALAM MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN
DOI:
https://doi.org/10.32529/al-ilmi.v4i2.1201Keywords:
Kreativitas Guru, Guru PAI, Media PembelajaranAbstract
Proses aktivitas belajar mengajar yang menyenangkan tentunya tidak tercipta begitu saja, akan tetapi pengelolaannya dirancang oleh guru dengan merancang fasilitas belajar melalui media. Tujuan dalam penelitian ini adalah mengidentifikasi kreativitas guru Pendidikan Agama Islam dalam memanfaatkan media pembelajaran di SMP Muhammadiyah Luwuk. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dan jenis penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Data dalam penelitian diperoleh melalui dua cara, yaitu wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa guru Pendidikan Agama Islam di SMP Muhammadiyah Luwuk dapat melakukan kreatif dalam penggunaan media. meskipun sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah belum lengkap. Karena kreatif itu tidak harus selalu menggunakan alat-alat pembelajaran terbaru, tetapi bagaimana seorang guru Pendidikan Agama Islam dapat mengembangkan kemampuan guru dalam proses belajar mengajar. penerapkan media pembelajaran dengan melihat kondisi peserta didik serta disesuaikan dengan kemampuan siswa agar tercapai tujuan pembelajaran tersebut.References
Arsyad, Azhar. (2009). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Arifin, Zaenal. (2012). Penelitian Pendidikan (Metode dan Paradigma Baru).Bandung: PT.Remaja Rosda Karya.
BIDJAI, T., & Aimang, H. A. (2019). PERAN GURU DALAM MENGEMBANGKAN KECERDASAN EMOSIONAL PESERTA DIDIK DI MTS MIFTAHUL ULUM TATABA. JURNAL PENDIDIKAN ISLAM AL-ILMI, 2(2). https://doi.org/10.32529/al-ilmi.v2i2.425
Dewi Tri Santi. (2020). PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL DALAM KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR PADA MASA COVID-19 DI MI AL-IMAN WAY JEPARA. As-Salam: Jurnal Studi Hukum Islam & Pendidikan, 9(2). https://doi.org/10.51226/assalam.v9i2.145
Djamarah Bahri Syaiful & Zain Aswan. (2010). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : PT Rineka Cipta.
Fathurrohman Pupuh & Sutikno Sobry. (2010). Strategi Belajar Mengajar StrategiMewujudkan Pembelajaran Bermakna Melalui Penanaman Konsep Umum & Konsep Islami. Bandung : PT Refika Aditama.
Iriani, F. (2019). Kreativitas Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pemanfaatan Media Pembelajaran dan Kemampuan Siswa dalam Memahami Materi PAI di Sekolah Dasar. Journal of Islamic Education, 2(2), 168–181.
M. Supartini, (2016). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran dan Kreativitas Guru Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Tinggi di SDN Mangunharjo 3 Kecamatan Mayangan Kota Probolinggo. Jurnal Penelitian dan Pendidikan IPS (JPPI),10(2), 277-293.
Mahnun, O. N. (2012). Media Pembelajaran ( Kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran ). Jurnal Pemikiran Islam, 37(1).
Setiadi, H. (2016). Pelaksanaan penilaian pada Kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 20(2). https://doi.org/10.21831/pep.v20i2.7173
Siti Hajar, & MG.Sri Roch Mulyani. (2017). ANALISIS KAJIAN TEORITIS PERBEDAAN, PERSAMAAN DAN INKLUSI DALAM PELAYANAN PENDIDIKAN DASAR BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (ABK). Jurnal Ilmiah Mitra Swara Ganesha, 4(2), 37–48.
Setiadi, H. (2016). Pelaksanaan penilaian pada Kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 20(2). https://doi.org/10.21831/pep.v20i2.7173
Siti Hajar, & MG.Sri Roch Mulyani. (2017). ANALISIS KAJIAN TEORITIS PERBEDAAN, PERSAMAAN DAN INKLUSI DALAM PELAYANAN PENDIDIKAN DASAR BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (ABK). Jurnal Ilmiah Mitra Swara Ganesha, 4(2), 37–48.
Sukmadinata, Nana Syaodih. (2009). Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Usman Basyiruddin & Asnawir. (2002). Media Pembelajaran. Jakarta:Ciputat Pers.
Widiasworo, Erwin. 2014. Rahasia Menjadi Guru Idola (Panduan Memaksimalkan Proses Belajar Mengajar secara Kreatif & Inovatif). Yogyakarta: Ar Ruzz Media.
Zain, Djamarah. (2010). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.