IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PERMENDES PDTT NO 21 TAHUN 2020 DALAM MEWUJUDKAN SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS (SDGs) DI DESA JAYA KENCANA KECAMATAN TOILI KABUPATEN BANGGAI

Penulis

  • La Ode Sabirila Jayalangi Program Studi Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Luwuk
  • Thumbussai Bakri Mahasiswa

Kata Kunci:

Implementasi, Sustainable Development Goals

Abstrak

Dengan adanya program SDGs Desa di Indonesia, SDGs Desa secara eksplisit bertujuan memberantas kemiskinan dan kelaparan untuk kesejahteraan dan kemakmuran.Prioritas pembangunan dari Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal tahun 2021. Dalam penelitian ini penulis mengunakan tipe penelitian kualitatif dengan penjalasan secara deskriptif sedangkan pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi (pengamatan), kuesioner (angket) dan dokumentasi Jenis dan sumber data yang digunakan peneliti menggunakan data Primer dan data Sekunder. Populasi dari penelitian ini adalah masayarakat Desa Jaya Kencana Kecamatan Toili yang berjumlah 1012 jiwa, mengingat populasi besar maka peneliti menggunakan rumus Slovin sehingga diperoleh sampel dalam penelitian ini berjumlah 91 orang. Metode pembobotan yang digunakan dalam penulisan skripsi ini menggunakan metode skala likert. Hasil penelitian ini menunjukkan Implementasi Kebijakan Permendes PDTT No 21 Tahun 2020 Dalam Mewujudkan SDGs di Desa Jaya Kencana Kecamatan Toili Kabupaten Banggai sudah menunjukkan  cukup  baik yaitu dengan persentase mencapai rata –rata kedua variabel tersebut sejumlah 57%

Referensi

Arikunto, Suharsimi. 2016. Produsen Penelitian: suatu PendekatanPraktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bahagijo, Sugeng dkk. 2015. Panduan SDGs Untuk Pemerintah Daerah (Kota dan Kabupaten) dan Pemangku Kepentingan Daerah. Jakarta : International NGO Forum on Indonesian Development (INFID)

Djonet Santosa, â€Panduan Bagi Masyarakat Sipil Dalam Monitoring Pelaksanaan dan Pencapaian Tujuan Pembanguan Berkelanjutan/Sustainable Development Goals (TPB/SDGS) Di Daerah†(Jakarta Selatan: Infid,2019), 34.

Hasan, N.Iqbal. (2016) Analisi Data Penelitian denan Statistik. Pt. Bumi aksara. Jakarta

Ngainun Naim, Dasar-dasar Komunikasi Pendidikan, Jogjakarta: Ar-ruzz Media, 2017, hlm. 18.

Rahayu Kusuma Dewi, Studi Analisis kebijakan, Bandung: CV Pustaka Setia, 2016, lm. 15-16.

Santoso, Djonet. 2019. Administrasi Publik: Sustainable Development Goals (SDGs)/ Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB). Jakarta: Pustaka Obor.

Sugiyono, (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, CV.

Dokumen

Badan pusat statistik. (2016). potret awal Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs ) di indonesia. Badan Pusat Statistik Indonesia.

Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 13 Tahun 2020 tentang

Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 21 Tahun 2020 tentang

Peraturan Presiden Nomor 59 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa

Dokumen Lain:

Alfa, Akbar. 2019. Analisis Keselarasan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan/Sustainable Development Goals (TPB/SDGs) Dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Rokan Hulu Tahun, Jurnal Kebijakan pembangunan Derah, 05 (02): 2016-2021.

Ishartono &Santoso Tri Raharjo, Sustainable Development Goals (SDGs) dan Pengentasan Kemiskinan, Social Work Journal, Volume 6, Nomor 2. ISSN 2528-1577(e)

Iskandar, Abdul Halim. 2020. SDGs Desa Percepatan Pencapaian TujuanPembangunan Nasional Berkelanjutan. Jakarta: Pustak Obor Indonesia.

Khalil, Adi, Jonny H. Posumah, dan Helly F.Kolondom. 2021. Evaluasi Kinerja Pemerintah Desa Dalam Menjalankan Tugas dan Fungsi (Studi di Desa Kotamenara Kecamatan Amurang Timur Kabupaten Minahasa Selatan, Jurnal Administrasi Publik, 7 (103) : 38-49.

Mulyadi, Deddy, 2015, Studi Kebijakan Publik dan Pelayanan Publik Konsep dan Aplikasi Proses dan Kebijakan pelayanan publik,. Bandung : Alfabeta.

Nindiani, Aina, et al. (2021). Potensi Desa Lemahduhur Menuju Pencapaian Sustainable Development Goals. Prosiding Konferensi Nasional Penelitian dan Pengabdian Universitas Buana Perjuangan Karawang.

Panuluh, S., & Fitri, M. R. (2016). Perkembangan Pelaksanaan Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia. Biefing Paper 02, infid(Sustainable Development Goals (SDGs)), 1–25.

Riawan Tjandra, 2009, Peradilan Tata Usaha Negara, Mendorong Terwujudnya Pemerintah yang Bersih dan Berwibawa, Universitas Atma Jaya, Yogyakarta

Unduhan

Diterbitkan

2023-10-30

Terbitan

Bagian

Articles