PENDAPATAN DAN KELAYAKAN USAHA TAHU DI DESA BIAK KECAMATAN LUWUK UTARA (STUDI KASUS USAHA TAHU IBU TITI SUGIATI)
DOI:
https://doi.org/10.32529/ja.v1i1.320Keywords:
Kelayakan, PendapatanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendapatan usaha tahu Ibu Titi di desa Biak kecamatan Luwuk Utara dan untuk mengetahui kelayakan usaha tahu dengan studi kasus usaha tahu Ibu titi. Data yang diperoleh berupa data primer dan sekunder berdasarkan pengumpulan data secara observasi, wawancara, dokumentasi dan diolah dengan metode analisis data yang berhubungan dengan pendapatan dan kelayakan. Hasil penelitian menunjukkan pendapatan usaha Tahu Ibu Titi sebesar Rp. 43.804.168 / bulan. Dan dari sisi kelayakan usaha tahu Ibu Titi yaitu 3,7. Nilai ini menunjukan bahwa usaha tahu Bu Titi layak untuk dikembangkan dan mempunyai arti bahwa setiap pengeluaran bertambah 1 satuan maka penerimaan akan bertambah sebesar 3,7 satuan.References
BPP Kecamatan Luwuk Utara. 2017. Profil Desa Biak.Luwuk Utara
Soekartawi. 2002. Prinsip Dasar Manajemen Pemasaran Hasil-hasi Pertanian.Teori dan Aplikasinya. Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Soekartawi. 2005. Agribisnis Teori dan Aplikasi. Edisi Revisi. PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta
Aldha, H. A. 2013. Sistem tata niaga kedelai di Desa Cipeuyeum, Kecamatan Haurwangi, Kabupaten Cianjur [sripsi]. Departemen Agribisnis, Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor. Bogor